Memelihara
jenggot atau bulu halus di wajah tidak akan menjadi masalah ketika Anda
mengetahui bagaimana cara merawatnya dengan benar sehingga Anda akan tetap
terlihat rapi.
![]() |
Gambar: papasemar.com |
1.
Jaga pertumbuhan jenggot Anda dengan mencukurnya dengan rapi.
Memelihara
jenggot tidak perlu terlalu panjang untuk terlihat jantan. Selama jenggot yang
tumbuh di wajah Anda rawat dengan baik, maka Anda akan tetap terlihat jantan.
2.
Gunakan moisturize agar kulit tetap lembab.
Hal
ini diperlukan agar kulit Anda tetap lembab dan bersih sehingga produksi minyak
di wajah tidak berlebihan, karena produksi minyak yang berlebihan pada wajah
hanya akan menyebabkan timbulnya jerawat.
3.
Gunakan shampo atau pelembab untuk jenggot.
Seperti
rambut pada umumnya, jenggot juga perlu untuk diberi sampo. Anda juga bisa
menggunakan krim untuk melembabkan jenggot Anda, sehingga rambut jenggot Anda
tidak kering dan tidak akan tampak seperti bulu binatang.
4.
Gunakan peralatan yang tepat untuk shaving.
Peralatan
shaving yang tepat akan membantu Anda mendapatkan gaya atau jenis jenggot yang
Anda idamkan.
5.
Perhatikan makanan yang Anda makan.
Makanan
sangat berpengaruh bagi kulit dan kesehatan pertumbuhan rambut Anda, termasuk
rambut jenggot Anda. Makanlah makanan yang banyak mengandung Vitamin E agar
kulit dapat tetap ternutrisi
6.
Menggunakan Obat Perawat dan Penumbuh Jenggot.
Selain
hal-hal di atas, bulu halus pada wajah anda juga membutuhkan nutrisi alami agar
dapat tetap tumbuh dengan sempurna.
Itulah
tips agar jenggot terlihat menarik, semoga bermanfaat & jangan lupa
dibagikan ke yang lain. :)
Baca juga artikel menarik tentang 3 Model Brewok Yang Tepat Sesuai Bentuk Wajah
Baca juga artikel menarik tentang 3 Model Brewok Yang Tepat Sesuai Bentuk Wajah
0 comments:
Post a Comment